Comparison of The Political Perceptions Between Radical Islam and Moderate Islam in Indonesia in The Reform Era

Firman Noor

Abstract

Era reformasi telah menjadi saksi bagi munculnya beragam bentuk pemikiran dan aksi politik yang dilakukan oleh umat Islam di Indonesia. Secara umum aksi dan pemikiran itu diwakili oleh dua model pandangan, yakni pandangan radikal dan moderat. Kalangan radikal, yang dalam tulisan ini diwakili oleh beberapa ormas Islam kontemporer berpandangan bahwa agama Islam memiliki sebuah alternatif yang kongkrit bagi bangsa Indonesia untuk menuju sebuah perubahan, sehingga sudah sepantasnya jika ajaran Islam diaplikasikan secara kaffah (menyeluruh). Sementara kalangan moderat, yang diwakili oleh partai politik Islam, meski secara umum menyetujui bahwa Islam memiliki konsep didalam kehidupan politik, berpandangan bahwa aplikasi yang hendaknya dilakukan harus bersifat kontekstual dengan melihat kenyataan sejarah dan keragaman sosial dan budaya bangsa. Tulisan ini berupaya untuk membedah pemikiran politik kedua kelompok ini dengan mengetengahkan persepsi keduanya seputar masalah peran Islam dalam politik, hubungan syari’ah dan negara, keberadaan Pancasila dan demokrasi.

Full Text:

PDF

References

Ali, Muhammad Mumtaz, “Nature and C h a ra c te ristic s o f Modern Islamic Movements”, in Muhammad Mumtaz

Ali, (ed.), Modem Islamic Movements, Models, Problems and Prospects, (Kuala Lumpur: A.S Noordeen, 2000).

Ali, Mukti, Beberapa Persoalan Agama Dewasa Ini, (Jakarta: Rajawali, 1988).

Al-Anshari, Fauzan, “Demokrasi Syirik”, www.majelis.mujahidin.or.id

Amir, Zainal Abidin, Peta Islam Politik Pasca Orde Baru, (Jakarta: LP3ES,

.

Anwar, Syafii, Pemikiran dan Aksi Islam Indonesia: Sebuah Kajian Politik

Tentang Cendekiawan Muslim Orde Baru, (Jakarta: Paramadina, 1995).

Arjomand, Said Amir, “Unity and Diversity in Islamic Fundamentalism”, in Marty, E M a rtin and S co tt Appleby, Fundamentalism Comprehended (Chicago: The UCP, 1991).

Awwas, Irfan S., “Mengapa Harus Negara Islam?”, www.tripod.com

Azra, Azyumardi, Pergolakan Politik Islam: Dari Fundamentalisme, Modernisme hingga Post-Modernisme (Jakarta: Paramdina, 1996).

Barton, Greg, Indonesia’s Struggle Jemaah Islamiyah and The Soul o f Islam, (Sydney: UNSW, 2004).

Basalim, Umar, Pro Kontra Piagam Jakarta di Era Reformasi, (Jakarta: Pustaka Indonesia Satu, 2002).

Refbacks

  • There are currently no refbacks.